Saturday, November 6, 2010

Chicken nugget yang aman dan menyehatkan

Chicken nugget memang gampang diperoleh, tinggal beli saja, tak usah repot membuatnya. Tapi terkadang terlintas pertanyaaan, bagaimana cara memasaknya, seperti apa minyak yang dipakai untuk menggorengnya, apakah bebas pengawet dan apakah mengandung penyedap rasa?

Sebaiknya orang tua bisa lebih hati-hati lagi jika yang mengkonsumsi adalah sang buah hati. Setelah browsing, ternyata membuat chicken nugget yang aman dan menyehatkan tidak terlalu repot.


Bahan-bahan:
2 filet dada ayam (250 gr)
2 btr telur
garam
merica
tepung panir
tepung terigu
minyak untuk menggoreng

cara membuatnya (ala video jug) silahkan lihat video di bawah ini

5 comments:

  1. Aku mau yang mateng aja, tante...:D

    ReplyDelete
  2. hehehe.. ayo lah asal main ketempat tante yaaa

    ReplyDelete
  3. tepung panir diganti tepung roti boleh gak????
    disimpan di kulkas u beberapa hari gmn caranya???

    ReplyDelete
  4. silahkan mb Rila, kl saya sendiri pernah nyoba buat pake tepung roti Mamasuka rasanya lebih gurih dan crunchy.. selamat mencoba..

    ReplyDelete
  5. klo gak salah tepung roti itu sama dengan tepung panir, beda nama saja. klo mau disimpan lama, bisa di simpan di freezer setelah diberi panir. selmat mencoba

    ReplyDelete

matched content: